News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Dekat dengan Warga, Kapolsek Gunung Timang Sambangi Warga Binaannya yang Berduka

Dekat dengan Warga, Kapolsek Gunung Timang Sambangi Warga Binaannya yang Berduka

 Barito Utara - Bertempat di Desa Sangkorang Kecamatan Gunung Timang telah dilaksanakan Bansos kepada keluarga Almarhum Rusbandi salah satu masyarakat Desa Sangkorang yang sedang berduka  oleh Polsek Gunung Timang.

Bantuan Sosial berupa paket sembako disampaikan secara langsung oleh Kapolsek Gunung Timang Ipda Ade Soemarna,S.Sos., kepada warga binaannya yang sedang berduka di Desa Sangkorang.

Kapolres Barito Utara AKBP Dodo Hendro Kusuma,S.I.K., melalui Kapolsek Gunung Timang Ipda Ade Soemarna,S.Sos., mengatakan pemberian paket sembako bantuan sosial Polsek Gunung Timang adalah salah satu bentuk kedekatan antara Polri dengan masyarakat.

““ Tujuan pemberian bansos ini adalah mendekatkan diri antara POLRI dan Masyarakat dan ini merupakan Wujud nyata Kepedulian POLRI terhadap masyarakat yang sedang Berduka pada saat pademi Covid-19,”jelasnya, Rabu (01/12/2021) siang.

“ Semoga dengan adanya bantuan ini, dapat meringankan beban keluarga dan juga semoga selalu terjalin sinergi dan juga silaturahmi yang baik antara warga dan Polri,”tutupnya. (Anang Fauzi)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.