News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-93 Tahun 2021

Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-93 Tahun 2021


MURUNG RAYA - Telah dilaksanakan Kegiatan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) dan Deklarasi Sumpah Pemuda Ke-93 Tahun 2021 melalui video conference (vidcon) bertempat di Lapangan Polres Murung Raya Jl.Bayangkara km.06 pada hari Kamis (28/10/21)

Tema Peringatan Hari Sumpah Pemuda "Bersatu Bangkit dan Tumbuh"

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda secara video conference (vidcon) dipimpin oleh Kapolda Kalimantan Tengah Irjen Pol. Dr.Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M., 

Hadir dalam kegiatan Sekretaris Daerah Drs Hermon, M.S.I, Ketua DPRD Kab.Murung Raya Doni, Sp,. M.si, Kapolres Murung Raya  AKBP I Gede putu widyana, SH.,SIK.,MH, Pabung 1013/Mtw Lettu inf M. Sahroni, Kasi pidum kejaksaan negeri akhmad zahedy fikri, SH,.MH, Ketua NU Kab.Murung Raya H.Fajarudinoor, S.Pd.M.Pd dan PJU Polres Murung Raya

Adapun susunan acara diawali menyanyikan lagu Indonesia raya dan Mengheningkan Cipta, dilanjutkan dengan pembacaan teks Pancasila serta pembacaan Sumpah Pemuda
Inti dari dalam kegiatan yaitu pemberian penghargaan dari KApolda Kepada Ormas Kalimantan Tengah dan di tutup dengan Pembacaan ikrar Forum Ormas Kalimantan Tengah dan Pelepasan Balon sumpah Pemuda

Dalam pelaksanaan Kegiatan Tetap Menerapkan Protokol kesehatan Covid-19 serta acara pun berjalan aman tertib dan kondusif
Sumber : Pendim 1013/Mtw

(Ahmad Fauzie - red ).

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.